Sunday, October 2, 2016

Mengatasi Masalah Waiting for Network Configuration ubuntu 12.04



Advertisement

Masalah ini saya dapatkan setelah melakukan instal ulang ubuntu 12.04 di netbook. berawal saat download file iso saya mendownload ubuntu versi alternate, padahal seharusnya yang saya download haruslah ubuntu 12.04 desktop. Namun sudah terlanjur selesai download, sayapun langsung burn file iso tersebut menggunakan Disk Image Writer di Linux Mint ( sama dengan Rufus di Windows ) setelah saya boot, saya pun kaget dengan tampilan awal booting ubuntu versi alternate. yaitu mirip saat instal Ubuntu server ( Instal Basis Text ) masalah pun muncul pada tahap konfigurasi jaringan ( Network Configuration ) dan selalu gagal konfigurasi. Setelah proses instal ubuntu selesai. Saat laptop dinyalakan muncul tulisan " Wating an additional 60 seconds for network configuration " yang mengakibatkan laptop saya tidak bisa konek internet dengan masalah sebagai berikut :
  • Lampu Indikator wifi tidak menyala
  • Sudah terhubung dengan Ethernet namun tidak bisa buat internetan
  • Icon Jaringan di panel hilang

Dari semuapermasalahan diatas, solusinya adalah sebagai berikut

Buka terminal, lalu tulis perintah
sudo nano /etc/network/interfaces

setelah terbuka. hilangkan semua tulisan yang ada kecuali auto lo iface lo inet loopback atau ssamakan seperti gambar dibawah ini




lalu simpan dengan menekan tombol CTRL+X lalu restart laptop anda.

Artikel Terkait

Silahkan berkomentar dengan sopan sesuai topik yang dibahas. Mohon tidak meninggalkan URL. Silahkan berkomentar dengan sopan serta sesuai topik dan dimohon untuk tidak meninggalkan link aktif.

Terima Kasih.

EmoticonEmoticon